
Data
Print kembali memberikan beasiswa bagi pelajar dan mahasiswa di
Indonesia.
Partisipasi Data Print dalam memajukan dunia pendidikan di Indonesia
memang tiada hentinya. Setelah sukses memberikan beasiswa kepada 700
orang pelajar dan mahasiswa di tahun 2011, 2012, 2013, 2014, dengan total ratusan
juta rupiah, dengan peserta yang berasal dari berbagai daerah yang ada
di Indonesia.
Tahun ini Data Print kembali membuka program beasiswa bagi...